Lebaran, SPBU tetap Buka
Minggu, 19 Agustus 2012 – 01:02 WIB

Lebaran, SPBU tetap Buka
Sementara jumlah pemakaian setiap harinya, untuk premium biasanya habis sebanyak rata-rata 120 ton, dan 104 ton untuk minyak tanah.
“Stok BBM di utara juga demikian aman hingga Lebaran nanti. Karena saat Lebaran nanti kita akan membentuk tim satgas (satuan tugas) untuk kebutuhan BBM yang bekerja selama 24 jam, khususnya di Tarakan sudah disiapkan mobil tangki BBM,” katanya.
Terkait pengawasan terutama penjualan BBM subsidi di sejumlah SPBU dan APMS (Agen Penjualan Minyak dan Solar) pihaknya terus berkoordinasi dengan sejumlah instansi terkait seperti aparat kepolisian dan pemerintah kota. (pul/sur)
TARAKAN – Selama Hari Raya Idul Fitri 1433 Hijriah/2012 Masehi berlangsung, dipastikan sejumlah stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki