Lebih Baik Anggota KPU Mundur
Ketimbang Pemilu Mundur
Sabtu, 21 Maret 2009 – 14:20 WIB
Hal senada dikatakan Hadar Gumay. Disebutkan, penundaan satu tahapan pemilu akan berdampak efek domino pada tahapan pemilu berikutnya. Meski diakui, penundaan tahapan pemilu bukan sesuatu yang diharamkan. Hanya saja, katanya, untuk saat ini persoalan-persoalan yang dihadapi KPU masih bisa diselesaikan asalkan mereka mau bekerja keras.
"Soal DPT yang diributkan misalnya, itu bisa dibereskan dalam satu minggu ke depan. Satu minggu berikutnya KPU bisa konsentrasi ke distribusi logistik," saran Hadar. (sam/JPNN)
JAKARTA - Wacana pengunduran jadwal pemilu 2009 ditentang banyak pihak. Pakar Hukum Tata Negara (HTN) Irman Putra Sidin dan Direktur Eksekutif Cetro,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Geram dengan KPK, Megawati: Siapa yang Memanggil Kamu Hasto?
- Setelah Sengketa Pilpres 2024, MK Bersiap Menyidangkan PHPU Pileg
- Apresiasi Putusan MK, AHY: Pimpinan Hadapi Tekanan dan Beban Luar Biasa
- MK Anggap Tidak Ada Keberpihakan Presiden terhadap Prabowo-Gibran
- KPU Bakal Umumkan Hasil Rekapitulasi Setelah Waktu Berbuka
- KPU Upayakan Rekapitulasi Nasional Rampung Sebelum 20 Maret