Lebih Dari 1 Juta Pencari Suaka Masuk Eropa Sepanjang 2015
Rabu, 30 Desember 2015 – 18:11 WIB
Menurut UNHCR, 10 negara teratas yang banyak menimbulkan pengungsi menyumbang 90% dari kedatangan via laut.
Suriah menyumbang 49% dari kedatangan itu sementara Afghanistan berkontribusi 21%, dan 8% berasal dari Irak.
Hampir 6 dari 10 pencari suala adalah laki-laki. Anak-anak menyumbang 25% dan perempuan 17%.
Awal bulan ini, Organisasi Migrasi Internasional mengatakan, sebanyak 1.005.504 pencari suaka dan imigran masuk Eropa sepanjang tahun 2015, dengan hanya 3% di antaranya yang masuk lewat jalur darat.
Jerman mengatakan, sebanyak 964.574 pencari suaka telah terdaftar di negara tersebut pada awal bulan ini, termasuk 206.101 orang di bulan November.
Menurut badan pengungsi PBB (UNHCR), lebih dari 1 juta pencari suaka telah masuk ke Eropa melalui laut sepanjang tahun 2015. UNHCR mengatakan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata