Lebih dari 20 Ribu Spesies Hewan dan Tumbuhan Terancam Punah
Senin, 17 November 2014 – 15:29 WIB

Lebih dari 20 Ribu Spesies Hewan dan Tumbuhan Terancam Punah
"Sepanjang perbatasan Mozambik dan Afrika Selatan, Anda melihat pemberontakan dengan tingkat yang rendah, dan Anda dihadapkan pada kelompok sindikat kriminal yang sangat terlatih, yang menyeberang ke Afrika Selatan menggunakan senapan otomatis dan bertenaga tinggi, hanya untuk memburu badak , "katanya.
Ia menyambung, "Ini sangat disayangkan, seseorang dengan keahlian seperti saya diperlukan untuk konservasi - tapi ini adalah dunia yang kita buat sendiri untuk dikelola.”
Dalam laporannya, Serikat Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN) memperingatkan, lebih dari 20.000 spesies hewan dan tumbuhan di dunia tengah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya