Lebih Dekat dengan Al Rihla, Bola Resmi Piala Dunia 2022, Apa Saja Kelebihannya?
Jumat, 01 April 2022 – 21:44 WIB

Ilustrasi foto trofi Piala Dunia. Foto: Diambil dari; Sky Sports.
Bola pertama yang dipakai bernama Telstar dipergunakan dengan corak berwarna putih dan hitam.
Tercatat, Telstar kembali lagi dipakai pada Piala Dunia 2018 dengan sedikit modifikasi dari segi design, teknologi hingga bahan yang digunakan lebih ramah lingkungan.(mcr16/jpnn)
Nama bola Piala Dunia dari masa ke masa
1. Tiento & T-Model (1930)
2. Federdale 102 (1934)
3. Allen (1938)
4. Duplo T (1950)
5. Swiss World Champion (1954)
Bola resmi Piala Dunia 2022 bernama Al Rihla diperkenalkan secara umum ke publik pada Rabu (30/3)
BERITA TERKAIT
- Jebolan MilkLife Soccer Challenge Bakal Ikuti Turnamen Usia Muda Terbesar di Asia
- Fuerza Arena Mini Football Resmi Dibuka, Gunawan Dukung Anak Muda Berprestasi
- Geser China & Vietnam, Indonesia Sumbang 30% Pekerja Pabrik Nike & Adidas Global
- Erick Thohir Mania Optimistis Timnas Indonesia Menang Lawan Australia dan Bahrain
- MSIG Bangga jadi Title Partner Pertama 'ASEAN MSIG Serenity Cup'
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025