Lebih Dekat dengan Feng Shui Anggrek

Lebih Dekat dengan Feng Shui Anggrek
Lebih Dekat dengan Feng Shui Anggrek
Stimulus itu ada ketika seseorang merasa jenuh, bosan dan sebagainya. Secara perlahan hilang saat orang tersebut melihat, memandang dan melakukan ’komunikasi’ intuitif dengan anggrek yang dipandangnya.

"Cobalah perhatikan orang-orang yang tengah menyiram bunga, terkadang mulutnya berkomat-kamit, tanpa tahu apa yang dikatakannya. Itu sebenarnya sebuah bentuk komunikasi tidak langsung antara dirinya dengan bunga yang disiramnya. untuk anggrek yang memiliki ragam warna yang beraneka, tanpa disadari orang yang menyiram atau melihat anggrek tersebut di dalam hatinya akan berkata betapa cantiknya anggrek ini. Itulah bentuk komunikasi tidak langsung tersebut. Berbicara dengan bunga itu bukanlah gila," ungkap pemilik toko tanaman hias di Jalan H Adam Malik ini.

Pemilik Anggi Florist ini menambahkan, dari sisi Fengshui anggrek merupakan sebuah kesetaraan antara air dan udara yang memberikan nuansa sejuk. Baik secara langsung atau tidak, energi tersebut akan mengalir kepada orang yang memelihara bunga anggrek tersebut.

"Air dan udara atau dalam bahasa Fengshuinya adalah harmonisasi alam atau kehidupan membuat hidup semakin energik dan dinamik. Yang pasti orang tersebut akan mencintai seni karena anggrek ini adalah bunga yang sangat artistik jika dibandingkan dengan bunga-bunga lainnya," tegasnya.

Anggrek, lambang cinta abadi. Kiasan tersebut tak terlalu berlebihan. Seperti itulah yang diungkapkan sejumlah pencinta tanaman hias tersebut. Seperti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News