Lebih Pasti di Piala AFC
Senin, 08 Juli 2013 – 03:48 WIB
Untuk Indonesia sendiri, saat ini nilainya memang diakui oleh Joko belum mencukupi untuk memenuhi poin assessment sebagai syarat mengikuti ACL. Saat ini, poin untuk mengikuti ACL minimal adalah 600 poin, sementara, dari pemaparan akhir, poin Indonesia masih berada di kisaran 286.
Baca Juga:
"Yang membuat poin turun adalah governance body, operasi liga, dan infrastruktur. Perhitungan dilakukan pada kompetisi tahun berjalan dan proyeksi tahun ke depan," ucap lelaki yang juga CEO PT Liga Indonesia (PT LI) tersebut.
Tapi, melihat kondisi saat ini, Joko melihat klub Indonesia tak perlu suash payah jika ingin tampil di Piala AFC. Pasalnya, untuk piala AFC, Indonesia tak perlu diassesment lagi dan bisa langsung mendapat jatah dari AFC.
Dalam pertemuan tersebut, selain format final yang diusulkan untuk home and away, AFC juga berencana untuk mengubah jadwal ACL. Opsi pertama, jadwal ACL berlangsung pada Maret- Oktober (fromat sekarang) atau Agustus-Mei.
JAKARTA - Jatah Indonesia untuk Liga Champions Asia (LCA) akan segera diumumkan pada Oktober mendatang. Namun, melihat kompetisi Indonesia
BERITA TERKAIT
- Asyik, Laga Pelita Jaya vs Dewa United Disiarkan Gratis di Youtube
- Nova Arianto Cukup Puas Komposisi Skuad Timnas U-17 Indonesia, tetapi Punya Catatan
- Prawira Bandung Siap Bikin Kejutan di IBL 2025
- Menuju Piala Asia 2025, Timnas U-17 Indonesia Gelar TC Perdana di Stadion Sidolig Bandung
- IBL 2025: Skuad Mentereng, Dewa United Percaya Diri Meruntuhkan Dominasi PJ dan SM
- 5 Gol Mewarnai Barito Putera Vs Persija Jakarta, Madura United Menang