LeBlanc Rebut Gelar MVP di Surabaya International Challenge 2008
Senin, 17 November 2008 – 13:59 WIB

LeBlanc Rebut Gelar MVP di Surabaya International Challenge 2008
"Kami bangga, even ini berjalan sukses. Apalagi, animo penonton begitu besar. Kami harap, ke depan, bisa menyelenggarakan even internasional ini dengan tim yang lebih berkualitas," ungkap Azrul.
MPM Motor, main dealer utama Honda kawasan Jawa Timur dan Nusa Tenggara, juga tidak kalah puas. "Kami bangga diberi kesempatan untuk berkontribusi kepada masyarakat Surabaya melalui even ini," ucap Direktur MPM Suwito. (nar/ang)
SURABAYA - Segamat Waki Johor menjadi yang terbaik di Honda Surabaya International Challenge (SIC) 2008. Klub raksasa basket asal Malaysia itu menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga: Popsivo Polwan Tak Gentar Hadapi Kekuatan Baru Gresik Petrokimia
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Proliga: Gresik Petrokimia Jumpa Popsivo Polwan, Megawati Hangestri Masih Tanda Tanya
- Tekad Irfan Jaya Mengakhiri Tren Negatif Bali United di Kandang Persib
- Final Four Proliga 2025: Penampilan 'Ngegas' Kyle Russell Buat Surabaya Samathor Kaget
- Begini Persiapan Jakarta LavAni Menjelang Final Four Proliga 2025