Lecet di Dada Sembuh, Fabio Quartararo Bidik Nomor 1 di MotoGP Jepang
Rabu, 21 September 2022 – 16:38 WIB

Fabio Quartararo. Foto: diambil dari motopgp
Quartararo terbanting dengan keras ke aspal MotorLand Aragon, tepatnya di Turn 3. Pembalap dengan nomor motor 20 itu tak bisa mengelak tabrakan dengan roda belakang Honda milik Marc Marquez.
Sial Quartararo belum selesai. Saat menuju pusat medis MotorLand, dia mengalami kecelakaan kecil.
Quartararo bakal memacu motornya di Twin Ring dengan bekas luka lecet di dada.
Bule kelahiran Nice, 20 April 1999 itu kini hanya unggul sepuluh poin dari Pecco Bagnaia (Ducati) dan 17 poin dari Aleix Espargaro (Aprilia). (spwk/jpnn)
Sepertinya ini menjadi undangan perang urat saraf dari Fabio Quartararo kepada para lawannya di MotoGP Jepang.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- Tim Medis MotoGP Bocorkan Kondisi Terkini Jorge Martin
- Jadwal MotoGP Spanyol: Marc Marquez Telah Menghancurkan Pecco
- MotoGP 2025: Reaksi Diggia Setelah Momen di Qatar 'Dirusak' Alex Marquez