Ledakan Kereta Pengangkut Bahan Kimia Bikin Panik Warga di Belgia
Minggu, 05 Mei 2013 – 22:01 WIB
Upaya pemadaman baru berhasil sore harinya sebelum api di tangki terakhir itu padam. "Tangki masih sangat panas dan didinginkan dengan karpet busa," katanya.
Beberapa laporan menunjukkan asap mungkin telah memasuki rumah-rumah penduduk melalui saluran pembuangan. "Sampai saat ini, 33 orang dengan masalah medis telah dilaporkan ke pelayanan medis darurat," kata sumber resmi pemerintah kota. (Esy/jpnn)
WETTEREN - Sebuah kereta api pengangkut bahan kimia tergelincir dan terbakar di barat laut Belgia, hingga melepaskan asap beracun dan mengakibatkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan