Legalisasi Ganja Medis, Begini Pernyataan Terbaru Polri
Jumat, 01 Juli 2022 – 18:13 WIB

Kepala Biro Penerangan Masyarakat Brigjen Ahmad Ramadhan saat memberi keterangan di The Tribrata Darmawangsa, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Jumat (1/7). Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Desakan legalisasi ganja untuk keperluan medis itu mencuat setelah seorang ibu bernama Santi menyuarakan permintaan terkait legalisasi ganja medis untuk pengobatan anaknya.
Saat ini aspirasi tersebut sudah disampaikan ke Komisi III DPR RI dan sempat dibahas di parlemen. (cr3/jpnn)
Brigjen Ahmad Ramadhan menyampaikan sikap Polri perihal wacana legalisasi ganja medis yang kembali menjadi perbincangan publik.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Dokter Terawan Buka-Bukaan, Gaji PPPK Sudah Disiapkan, Segera Cek Lokasi ATM Deh!
- Arus Mudik Lebaran Lancar, Anggota DPR Apresiasi Kerja Keras Korlantas Polri
- OW Ditangkap di Bandara saat Bawa 186 Paket Ganja
- Iwakum Desak Kapolri Evaluasi Aparat Pascainsiden Penggeledahan Wartawan Peliput Demo
- Dirut ASABRI: Kesehatan & Keselamatan Para Pejuang Negeri Adalah Prioritas Utama Kami
- Jangan Percaya Oknum yang Janjikan Jalan Pintas Jadi Polisi, Sahroni: 100% Penipuan