Legenda Madrid: Kalau Dortmund Bisa, Madrid Juga Bisa
Selasa, 30 April 2013 – 15:24 WIB

Grafis: JPNN
“Kami memiliki kepercayaan diri yang tinggi jika bertanding di bernabeu. Saya adalah mantan pemain Madrid. Ketika kami kalah telak di partai tandang, kami bisa membalasnya di tempat ini,” tegas pria dengan 56 caps bersama Timnas Spanyol tersebut.
Baca Juga:
Santillana juga mengingatkan agar para pemain Madrid memiliki sikap yang bagus. Itu agar para fans mau mendukung Ramos dkk. Bagaimanapun, peran Madridista, sebutan fans Madrid tidak bisa disepelekan.
“Para pemain Madrid tentu harus menunjukkan sikap yang tepat agar public berada di belakang mereka. Lalu, mereka akan memiliki kans untuk lolos ke final,” tegas Santillana. (jos/jpnn)
MADRID - Beban berat yang diusung Real Madrid di second leg Liga Champions dini hari nanti memantik dukungan dari banyak pihak. Para legenda Madrid
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Klasemen Akhir Pekan ke-30 Liga 1: Madura United Menjauhi Zona Merah
- Pebiliar Legendaris Efren Reyes Ramaikan Ekshibisi Biliar di Jakarta
- Persib Butuh 2 Poin untuk Mengunci Gelar Juara Liga 1
- Liga 1: Jawab Keraguan soal Netralitas, PT LIB Menugaskan 4 Wasit Asing
- Dewa United dan Persebaya Buka Jalan Persib Juara Liga 1
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga