Legenda Sepak bola Denmark Sembuh Dari Kanker, Setelah Berjuang 10 Tahun
Selasa, 15 September 2020 – 17:57 WIB
Brian Laudrup mengawali karir sepak bola profesionalnya di klub Bronby IK.
Pria kelahiran 22 Februari 1969 ini kemudian melanglang buana ke berbagai klub, termasuk klub-klub besar seperti Bayern Munich, Chelsea, Ac Milan, dan Ajax Amsterdam.
Karier gemilang Laudrup saat ia memperkuat klub Scotlandia, Glasgow Rangers.
Laudrup tampil 116 kali dan mencetak 44 gol untuk Rangers antara 1994 dan 1998.
Ia juga membantu Rangers meraih tiga gelar liga Skotlandia berturut-turut, dua Piala FA dan satu Piala Liga.(Antara/jpnn)
Legenda sepak bolah Denmark akhirnya sembuh dari penyakit kanker yang diderita, setelah berjuang selama 10 tahun terakhir.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor
- Alasan Guardiola Memperpanjang Kontrak Bersama City: Klub Masih Membutuhkan Saya