Legislator NasDem Geram, Minta Kasus PMI Ditembak di Malaysia Diusut Secara Transparan
Selasa, 28 Januari 2025 – 14:51 WIB

Anggota Komisi I DPR dari Fraksi NasDem Amelia Anggraini mendorong penyelidikan perkara penembakan PMI di Malaysia secara menyeluruh dan transparan. Foto: Dokumentasi NasDem
Legislator Fraksi PDI Perjuangan itu menyoroti kabar kapal yang ditumpangi lima PMI menyerang kendaraan APMM di perairan.
Kang TB merasa aneh penjelasan tersebut.
Terlebih lagi, lima PMI disebut ilegal yang bereaksi melarikan diri ketika ketahuan.
"Bukan sebaliknya menabrak sampai empat kali dan menabrak itu sebesar apa kapal yang dipakai oleh warga negara Indonesia, kok, sampai berani menabrak kapal APMM yang relatif besar," katanya. (ast/jpnn)
Anggota Komisi I DPR dari Fraksi NasDem Amelia Anggraini mendorong penyelidikan perkara penembakan PMI di Malaysia secara menyeluruh dan transparan
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Anak Tembak Ibu Kandung Pakai Senpi Milik Ayahnya
- Ahli Waris PMI yang Meninggal di Korsel Dapat Santunan Rp 85 Juta
- Menteri Pertanian dan Keterjaminan Makanan Malaysia Kunjungi Perum Bulog
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Kementerian P2MI Memfasilitasi Kepulangan 124 Pekerja Migran dari Arab Saudi