Lehmann Kembali Perkuat Arsenal
Rabu, 16 Maret 2011 – 17:00 WIB

Lehmann Kembali Perkuat Arsenal
Asa Lehmann untuk memenangi gelar juara bersama Arsenal musim ini memang wajar. Pasalnya Cesc Fabregas dkk hanya berjarak tiga poin dari pemuncak klasemen sementara Manchester United. Dan juga Arsenal memiliki keuntungan berupa satu pertandingan yang lebih sedikit dibanding kompetitornya itu.
Baca Juga:
Di sisi lain, kehadiran Lehmann diharapkan menghapus mendung yang menyelimuti Arsenal selama tiga pekan belakangan. Mulai dari kegagalan meraih juara di ajang Piala Carling, tersisih dari Champions League, serta dipencudangi United di babak perempatfinal Piala FA.
"Saya menjadi saksi saat Arsenal menelan kekalahan atas Barcelona di Nou Camp. Ketika tahu Arsenal mengalami krisis kiper, saya memang berniat membantu memecahkan masalah itu," ucap Lehmann. Saat itu, mantan kiper utama timnas Jerman tersebut menjadi komentator untuk media Jerman. (dra)
LONDON - Jens Lehmann kembali ke Arsenal. Kemarin (15/3) kiper berusia 41 tahun itu menyatakan kesediannya untuk bergabung kembali dengan klub lamanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?