Lelang Aset Raup Rp 350 M
Sabtu, 03 November 2012 – 11:48 WIB

Lelang Aset Raup Rp 350 M
Karena itu, upaya lelang pun terus dilakukan. Hadiyanto menyebut, pada November ini Ditjen Kekayaan Negara kembali melelang aset eks BPPN yang sebagian besar berupa proerti dalam bentuk bangunan atau tanah. "Itu ada yang belum terjual, kita lelang lagi," ujarnya.
Baca Juga:
Selain melalui DJKN, upaya recovery aset eks BPPN dilakukan PT Perusahaan Pengelola Aset (PPA). Misalnya, PPA menangani penjualan aset eks BPPN di PT Bank Permata, PT Bank Panin, PT Jemblo Cable Company, dan PT Asia Natural Resources Rp 850 miliar, serta aset Grup Texmaco yang mencapai Rp 30 triliun. (owi/oki)
JAKARTA - Upaya recovery aset eks Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN) terus dilakukan. Dirjen Kekayaan Negara (DJKN) Kementerian Keuangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan