Lemas 2 Jam Terperangkap di Lift
Sabtu, 23 Maret 2013 – 10:24 WIB

Lemas 2 Jam Terperangkap di Lift
Pintu lif yang coba digedor dan dipukul tidak ada yang mendengar, hingga akhirnya Syafri mencoba menghubungi keluarganya berkali-kali dan untuk memberitahukannya. Keluarga yang mendapat telpon Syafri langsung memberitahukan pihak rumah sakit hingga akhirnya petugas tim rescue tiba dilokasi untuk mengevakuasi dan berhasil keluar sekitar pukul 22.30 WIB.
Baca Juga:
Pejabat Pemberi Informasi RSUP Gustaffianof mengatakan, lift tersebut merupakan lift baru yang masih dalam tahap uji fungsi. Ia sendiri tidak menyangka kalau tiba-tiba lif tersebut macet dan pintunya tidak bisa dibuka. Namun ia akan mengecek kembali lif tersebut beserta seluruh lif lainnya yang ada di Rumah sakit sehingga tidak terulang kejadian yang sama.
Untuk para korban, kata Gustaffianof , pihaknya telah melakukan penaganan medis di IGD, karena kondisinya yang sangat lemah diduga karena kehabisan udara saat terjebak di dalam lif.
Kabid Damkar Edi Asri yang memimpin evakusi mengatakan, acetnya lif tersebut vdisebabkan oleh motor lif yang mengalami kerusakan sehingga lif tidak bisa bergerak dan pintunya tidak bisa dibuka. "Penyebabnya, motor (mesin penggerak ) lif rusak dan lif tidak bisa berfungsi," ujar Edi Asri. Untuk mengeluarkan korban yang terjebak, tim menggunakan alat sidikater dan berhasil mengevakuasi kroban dalam waktu 15 menit. (w/cr2)
PADANG--Empat orang keluarga pasien terpaksa dilarikan ke Instalasi Gawat Darurat (IGD) karena gangguan pernafasan, setelah terjebak selama hampir
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia