Lemkapi Puji Inovasi Pelayanan yang Dihadirkan Polres Karawang
Senin, 14 November 2022 – 20:52 WIB

Dokumentasi - Direktur Eksekutif Lembaga Kajian Strategis Kepolisian Indonesia (Lemkapi) Dr Edi Hasibuan (HO-Dokumen pribadi)
"Program ini nyata dirasakan masyarakat sejak awal diluncurkan. Kami langsung menyosialisasikannya di media sosial maupun media cetak," ucapnya.
Dia juga mengatakan lahirnya program 'Lapor Pak Kapolres' juga karena melihat perkembangan penggunaan teknologi informasi di tengah masyarakat, di antaranya penggunaan media sosial WhatsApp yang begitu masif. (gir/jpnn)
Lemkapi memuji inovasi pelayanan yang dihadirkan Polres Karawang ini, begini alasannya.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Penunjukan Irjen Rudi sebagai Kapolda Jabar Diapresiasi, Dinilai Mampu Tingkatkan Kinerja
- RUU Polri Sebaiknya Ditunda, Tunggu Penyelesaian Revisi UU KUHAP
- Pelayanan Mudik 2025 Dinilai Semakin Baik, Kepuasan Masyarakat Capai Angka Sebegini
- Tragedi Penembakan di Way Kanan, Lemkapi Desak TNI-Polri Segera Tetapkan Tersangka
- Kapolri Mutasi 10 Kapolda, Lemkapi Nilai Langkah Tepat Tingkatkan Kinerja dan Pelayanan