Leonardo Resmi Tangani Nerazzurri
Minggu, 26 Desember 2010 – 09:19 WIB

Leonardo Resmi Tangani Nerazzurri
Beberapa nama lain juga sempat diisukan merapat ke Giuseppe Meazza. Misalnya Fabio Capello dan Luciano Spalletti. Namun, Capello memilih menghabiskan kontraknya bersama timnas Inggris dan tetap menangani Zenit St. Petersburg. "Kami ucapkan Leonardo semoga berhasil, dan dengan kualitas yang dimilikinya, pengalaman, dan mental juara klub, tim ini akan mendapatkan hasil sesuai dengan keinginan setiap orang di Inter dan seluruh fans," timpalnya.
Baca Juga:
Tercapainya deal dengan Leonardo tepat pada hari Natal terbilang mengejutkan. Sebab, sehari sebelumnya atau Jumat lalu (24/12), presiden Inter Massimo Moratti menjelaskan bahwa pihaknya akan buru-buru mengumumkan nama pelatih baru. Namun, Inter melalui situs resminya serta seluruh media di Eropa ternyata sudah lebih dulu membuat pengumuman.
"Kami akan sampaikan nama pelatih baru itu setelah Natal," kata Moratti kepada Football Italia saat itu.
Bergabungnya Leonardo ke Inter disambut gembira il capitano Inter Javier Zanetti. Menurut dia, Leonardo adalah sosok pelatih berbakat dan sangat tepat menjadi pengganti Benitez. "Dia (Leonardo, Red) merupakan pelatih yang pintar," kata Zanetti.
MILAN - Inter Milan memperoleh kado Natal spesial. Ya, tepat di saat umat Nasrani sedunia merayakan perayaan hari kelahiran Yesus Kristus, Nerazzurri
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah