Leonardo setelah Jabat Manajer Umum Paris Saint-Germain
Kekuasaan Setara Pelatih, Kantongi Bujet Rp 834 Miliar
Jumat, 15 Juli 2011 – 13:50 WIB

Leonardo setelah Jabat Manajer Umum Paris Saint-Germain
Baca Juga:
"Bagi kami, dia adalah yang terbaik di posisinya. Dia adalah orang tepat dalam mengembangkan harapan-harapan dari klub kami," ujar Presiden QSI Nasser Al Khelaifi seperti dilansir di situs resmi klub.
PSG memang menaruh ekspektasi tinggi terhadap Leonardo. Itu pula yang kabarnya membuat kekuasaan Leonardo dalam tim sama dengan entraineur (pelatih) Antoine Kamboure. "Leonardo bakal berperan layaknya manajer umum di Inggris," tutur Simon Taher, pejabat senior PSG, sebagaimana dilansir AFP.
Leonardo pun malu-malu ketika ditanya tentang seberapa besar kekuasaannya sebagai manajer umum. "Tugas saya hanya membantu Antoine dan saya akan segera menghubunginya setelah ini untuk mendiskusikan banyak hal. Berhubung saya punya pengalaman melatih, saya tahu apa yang seharusnya dilakukan," jelasnya.
Leonardo kembali ke Paris Saint-Germain (PSG). Jika dia masih berstatus sebagai pemain pada 1995-1996, kini, pria berkebangsaan Brazil itu menjadi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat