Leony Mengira Bangkai Kucing di Belakang Rumahnya, Dia Kaget, Warga Gempar
Rabu, 30 Maret 2022 – 04:11 WIB

Polisi olah TKP penemuan mayat bayi. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Awalnya dia mengira ada bangkai kucing, namun, setelah dilihat bersama suaminya, ternyata jasad bayi.
Menindaklanjuti temuannya itu, dia lalu melapor ke ketua RT dan aparat Kepolisian.
Petugas dari Polsek Jiwan langsung mendatangi lokasi kejadian.
Kemudian disusul tim Inafis Polres Madiun Kota untuk melakukan oleh tempat kejadian perkara (TKP).
Setelah dilakukan olah TKP, jasad bayi tersebut dievakuasi ke RSUD dr Soedono Madiun guna proses autopsi. (antara/jpnn)
Leony kaget tak karuan melihat banyak lalat di saluran irigasi sawah. Awalnya dia mengira bangkai kucing, begitu dicek ternyata.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Aksi Heroik Polisi Menerjang Banjir demi Evakuasi 3 Ekor Kucing
- Warga Temukan Bayi Perempuan di Depan Ruko Katapang Bandung, Polisi Selidiki
- Mengenal POPCAT dan Analisa Pergerakan Harga
- Selamat, Rizky Billar dan Lesti Kejora Dikaruniai Bayi Perempuan
- Terima Kunjungan Murid SD Mentari, Francine Widjojo Contohkan Traktir Kucing Jalanan
- Remaja Sepasang Kekasih di Madiun Ini Benar-Benar Keji