Lepas Keberangkatan Pengusaha Warmindo Mudik Bersama Indofood, Menaker Ida Bilang Begini
Rabu, 19 April 2023 – 12:47 WIB
jpnn.com, BEKASI - Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah dan jajaran direksi PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Divisi Mi Instan melepas keberangkatan pemudik gratis di area Islamic Center Bekasi, Kota Bekasi, Rabu (19/4).
Adapun acara itu merupakan bagian dari program mudik bersama 10.800 pengusaha Warung Makan Indomie (Warmindo) yang digelar PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk.
Dalam program itu, pihak Indofood menyiapkan 191 bus untuk menghantarkan para pengusaha Warmindo mudik dari 36 titik pemberangkatan yang tersebar di Jabodetabek, Bandung, Semarang, Yogyakarta, dan Malang.
Pelepasan keberangkatan pengusaha Warmindo mudik itu pun digelar pada 15-19 April 2023.
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah dan jajaran direksi PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Divisi Mi Instan melepas keberangkatan pemudik gratis.
BERITA TERKAIT
- Indofood Berbagi Inspirasi Bisnis dan Kreasi Kuliner di SIAL Interfood 2024
- Antusiasme Mudik Gratis Tinggi, Pemprov Jateng Upayakan Tambah Kuota di Idulfitri 2025
- Menaker Ida: Saya Yakin Depenas Mampu Wujudkan Ketenagakerjaan Berdaya Saing
- Menaker Ida: Penerapan Kode Etik Pengawas Ketenagakerjaan Wajib Dilakukan
- Menaker Ida Sebut Kolaborasi Indonesia-Jepang jadi Kunci Perkuat Posisi Kedua Negara
- Manfaatkan Bonus Demografi, Kemnaker Perluas Peluang Kerja di Luar Negeri