Lepas Ribuan Menara, XL Raih Rp 3,5 Triliun
Jumat, 01 Juli 2016 – 12:11 WIB
Utang itu muncul ketika EXCL mengakuisisi Axis sekitar dua tahun lalu. Dana hasil rights issue juga diterima pada akhir Juni 2016. Dengan begitu, ada tambahan dana hampir Rp 10 triliun yang diterima EXCL dari dua aksi korporasi.
Selain utang kepada induk usaha, EXCL memiliki utang jatuh tempo sebesar Rp 3,9 triliun pada tahun ini. Sebagian besar pinjaman berasal dari bank dalam negeri. Saham EXCL ditutup turun 30 poin (0,81 persen) ke level Rp 3.670 per saham. (gen)
JAKARTA - PT XL Axiata Tbk (EXCL) menyelesaikan transaksi pelepasan 2.500 menara telekomunikasi (base transceiver station/BTS) dengan PT Sarana Menara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Produk SIG Diminati, Toko Bangunan Ini Makin Cuan Lantaran Fokus Pasarkan Semen Hijau
- Persiapkan Masa Pensiun yang Aman untuk Karyawan, IFG Gelar Seminar & Talkshow
- Bukalapak Menolak Tutup, Lakukan Transisi
- Qatar Buka Keran Investasi untuk Bangun 1 Juta Rumah di Indonesia
- PT Patra Jasa Raih 3 Penghargaan Top Digital Awards 2024
- Berkat Program BMD, Omzet Keripik Tempe Yuliza Melonjak