Lestari Moerdijat Sampaikan Pentingnya Pembelajaran yang Memperkuat Akar Sejarah
Selasa, 12 Desember 2023 – 23:00 WIB

Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat saat berbicara dalam Sosialisasi Empat Konsensus Kebangsaan MPR RI di depan para guru sejarah di Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, Selasa (12/12). Foto: Dokumentasi Humas MPR RI
Dia menambahkan kepemimpinan Ratu Jepara itu dapat disimpulkan sebagai sebuah tonggak sejarah kehidupan bangsa.
"Karena itu, kepahlawanan Ratu Kalinyamat mampu menginspirasi seluruh anak bangsa dan menumbuhkan rasa cinta tanah air melalui semangat anti-kolonialisme yang ditanamkan oleh Sang Ratu," pungkasnya. (mrk/jpnn)
Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat menyampaikan pentingnya pembelajaran yang memperkuat akar sejarah untuk mendorong pemahaman terhadap nilai-nilai kepahlawanan
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Eddy Soeparno Respons soal Gugatan Ketum Parpol ke MK, Ini Ranah Internal
- Akbar Supratman: MPR Akan Mengawasi Pencairan THR Karyawan, Ojol, dan Kurir Online
- Safari Ramadan di Jateng, Muzani: Ponpes Harus Terlibat Wujudkan Indonesia Emas 2045
- Waka MPR Sebut Upaya Peningkatan APK Perguruan Tinggi Harus Segera Dilakukan
- Waka MPR: Perlu Political Will Para Pemangku Kepentingan untuk Wujudkan Kesetaraan
- Ibas Doakan Pembalap Mario Aji di Moto2: Kibarkan Merah Putih Hingga Garis Finis