Lestari Moerdijat Sarankan Evaluasi Berkala Agar Pengendalian Covid-19 Makin Baik
Dia menegaskan upaya memaksimalkan pemanfaatan aplikasi PeduliLindungi dalam berbagai kegiatan masyarakat di ruang publik juga harus terus dilakukan.
Menurut Rerie, sejumlah penyempurnaan dalam berbagai teknis penyelenggaraan kegiatan dan pengawasan di ruang publik akan sangat membantu proses pengendalian penyebaran virus Corona di tanah air menjadi lebih baik.
Di sisi lain, banyaknya pengaturan yang harus diterapkan menuntut kedisiplinan masyarakat dalam menjalaninya dan konsistensi para pemangku kepentingan dalam pengawasan pelaksanaannya.
"Kombinasi antara sistem yang baik, kepatuhan masyarakat menjalani sejumlah aturan dan konsistensi pengawasan dari para pemangku kepentingan mampu menciptakan mekanisme pengendalian Covid-19 yang baik," ujar Rerie. (mrk/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat mengatakan evaluasi harus dilakukan untuk terus menyempurnakan norma atau aturan dalam berkegiatan di masa pandemi
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan