Lestari Summit 2024 Memperkuat Kolaborasi untuk Masa Depan Berkelanjutan

- Transisi: Memahami bahwa keberlanjutan adalah perjalanan berkelanjutan, memastikan tidak ada yang tertinggal dengan mendorong langkah-langkah kecil menuju masa depan yang lebih hijau dan bersih.
KG Media meyakini bahwa setiap suara dari setiap pihak memainkan peran penting dalam mencapai tujuan bersama.
Acara ini menghadirkan sejumlah pembicara utama dari berbagai bidang, termasuk ilmuwan lingkungan, aktivis, dan pemimpin industri.
Para pembicara tersebut membagikan wawasan dan strategi terbaik untuk menghadapi tantangan lingkungan global yang semakin mendesak.
Salah satu sorotan utama dari acara ini adalah sesi diskusi panel yang membahas topik-topik penting, termasuk "Building The Green Jobs and Human Capital Roadmap to Achieve a Sustainable Future".
Diskusi ini menggarisbawahi pentingnya pekerjaan ramah lingkunganatau green jobs serta kebutuhan untuk meningkatkan ekonomi berkelanjutan.
Lestari Summit 2024 juga menampilkan Lestari Awards, yang memberikan penghargaan kepada individu dan organisasi yang telah menunjukkan dedikasi serta inovasi dalam upaya perlindungan lingkungan.
Lestari Awards 2024 menegaskan pentingnya peran individu dan organisasi untuk dukung keberlanjutan
- Danone Aqua Berkomitmen Implementasikan Permen LH Soal Pembayaran Jasa Lingkungan
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Terima Aspirasi IOJI, Wakil Ketua MPR Komitmen Perjuangkan Konstitusi Pro Lingkungan
- Komitmen Pengelolaan Lingkungan-Pemberdayaan Masyarakat, AQUA Raih Penghargaan dari KLH
- BAZNAS Optimalkan Lingkungan Hidup Layak Melalui Zakat Hijau
- Ngobrol Bareng Ahmad Luthfi, Masyarakat Karanganyar Curhat Soal Lingkungan Hingga Pendidikan