Lesti Kejora dan Rizky Billar Sedang Bermasalah, Di Mana Baby L Berada?

jpnn.com, JAKARTA SELATAN - Rumah tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar diterpa kabar dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).
Lesti Kejora sudah melaporkan sang suami atas dugaan KDRT ke Polres Metro Jakarta Selatan.
Pelantun Kejora itu, bahkan sempat menjalani perawatan di rumah sakit pasca-diduga menjadi korban KDRT.
Sementara itu, Rizky Billar seakan menghilang dan tak terlihat keberadaannya.
Begitu pun dengan putra sematawayang Lesti dan Billar, Muhammad Leslar Al-Fatih Billar atau akrab disapa Baby L, yang tak diketahui keberadaannya.
Kuasa hukum Rizky Billar, Ade Erpil Manurung menuturkan keberadaan Baby L seusai rumah tangga orang tuanya diterpa isu tak sedap
"Anaknya Billar, kan, sama ibunya," ujar Ade Erpil di Polres Metro Jakarta Selatan, Kamis (6/10).
Akan tetapi, dia tak menjelaskan lebih jauh soal keberadaan Baby L.
Kuasa hukum Rizky Billar, Ade Erpil Manurung menuturkan keberadaan Baby L seusai rumah tangga orang tuanya diterpa isu tak sedap
- Eksepsi Tom Lembong Ungkap Banyak Kejanggalan Dakwaan Jaksa
- Paula Verhoeven Mengaku Jadi Korban KDRT, Baim Wong Merespons Begini
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Film Samawa Segera Tayang di Bioskop, Begini Sinopsisnya
- Nikita Mirzani Unggah Potret Terkini Laura Meizani, Cantik dengan Balutan Gaun
- Puji Paras Cantik Putri Lesti Kejora, Nikita Mirzani Mengaku Jadi Ingin Punya Anak Lagi