Lesti Kejora Melahirkan Anak Kedua, Rizky Billar Ungkap Reaksi Si Sulung
Minggu, 02 Februari 2025 – 23:01 WIB

Rizky Billar dan Lesti Kejora. Foto: Romaida/JPNN.com
"Sekarang (kondisi Lesti Kejora) udah membaik, tetapi masih harus di rumah, masih dalam pascapemulihan, jadi, masih agak ngilu di perutnya. Jadi, sementara masih tutup warung dulu ya," ucap Rizky Billar. (mcr7/jpnn)
Pesinetron Rizky Billar mengungkapkan reaksi putra sulungnya, Muhammad Levian Al Fatih Billar ketika mengetahui dirinya memiliki adik.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Puji Paras Cantik Putri Lesti Kejora, Nikita Mirzani Mengaku Jadi Ingin Punya Anak Lagi
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI
- Penjelasan Rizky Billar Soal Arti Nama Anak Kedua
- Rizky Billar dan Lesti Kejora Akhirnya Umumkan Nama Anak Kedua
- Rizky Billar Pilih Pengasuh Bersertifikasi untuk Menjaga Anak Kedua