Lesti Kejora Raih Gelar Sarjana, Rizky Billar Bicara Soal Mimpi
Rabu, 11 Desember 2024 – 14:14 WIB

Lesti Kejora dan Rizky Billar. Foto: Instagram/rizkybillar
"Tetapi apa pun itu, selamat buat istriku atas gelarnya meskipun sempat ingin 'nyerah' saat semester akhir," sambungnya.
Rizky Billar pun berharap Lesti Kejora bisa terus meraih mimpi dan menjadi inspirasi banyak orang.
"Terakhir, teruslah belajar, bermimpi, dan menginspirasi," tutup Rizky Billar. (ded/jpnn)
Aktor Rizky Billar mengabarkan bahwa istrinya, Lesti Kejora baru saja menjalani wisuda.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lesti Kejora Ungkap Alasan Tidak Bisa Mudik Lebaran Tahun Ini
- Dukung Timnas Indonesia Melawan Bahrain, Rizky Billar: Peluang Itu Masih Ada
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Puji Paras Cantik Putri Lesti Kejora, Nikita Mirzani Mengaku Jadi Ingin Punya Anak Lagi
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI
- Penjelasan Rizky Billar Soal Arti Nama Anak Kedua