Lettu Yudho Pramono, Kopilot Fokker Nahas yang Putra Pangdam
Penggemar Komik yang Rajin Pajang Foto di Friendster
Selasa, 07 April 2009 – 06:44 WIB

Lettu Yudho Pramono, Kopilot Fokker Nahas yang Putra Pangdam
Salah seorang korban tewas dalam tragedi jatuhnya pesawat Fokker milik TNI-AU adalah Lettu Yudho Pramono. Dia adalah putra Pangdam Iskandar Muda Mayjen Soenarko.
RIDLWAN HABIB, Jakarta
---
Saat kejadian nahas itu, Soenarko yang mantan Danjen Kopassus tersebut baru saja selesai mengikuti rapat persiapan pemilu dengan telekonferensi. "Pangdam baru saja selesai rapat. Begitu tahu, beliau langsung memutuskan terbang ke Jakarta untuk melihat jenazah anaknya," kata Kepala Penerangan Kodam Iskandar Muda Mayor Dudi Zulfadli saat dihubungi Jawa Pos tadi malam.
Salah seorang korban tewas dalam tragedi jatuhnya pesawat Fokker milik TNI-AU adalah Lettu Yudho Pramono. Dia adalah putra Pangdam Iskandar Muda
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu