Lewat Cara Ini, Bea Cukai Lakukan Peninjauan Pabrik Hingga Edukasi Antikorupsi

jpnn.com, JAKARTA - Bea Cukai terus berupaya memfasilitasi perdagangan dan industri dalam negeri. Salah satunya melalui kegiatan bertajuk “Customs Visit Customer (CVC)”.
CVC merupakan serangkaian program asistensi dan pengawasan Bea Cukai dengan mengunjungi langsung pelaku industri.
Tujuannya, untuk pengendalian kepatuhan pengguna jasa, optimalisasi pelayanan kepabeanan dan/atau cukai, dan diseminasi peraturan terhadap pengguna jasa.
Kepala Bea Cukai Bekasi, Yanti Sarmuhidayanti meninjau langsung proses produksi bagian sepatu bola, yaitu PT Framas Indonesia, Rabu (7/12).
Diketahui, PT Framas Indonesia merupakan salah satu perusahaan penerima fasilitas Kawasan Berikat Mandiri yang memproduksi bagian sepatu bola berskala internasional.
Dalam kegiatan CVC, Senior PT Framas Indonesia Andreas memperkenalkan profil kantor sekaligus menjelaskan proses bisnis perusahaannya kepada Tim Bea Cukai Bekasi.
“Kedatangan kami ke sini dalam rangka untuk lebih mengenal mitra kerja di wilayah Bekasi ini khususnya PT Framas Indonesia,” ungkap Yanti.
Sementara itu, Bea Cukai Pangkalan Bun mengampanyekan gerakan antikorupsi pada kegiatan CVC.
Bea Cukai terus berupaya memfasilitasi perdagangan dan industri dalam negeri, salah satunya melalui kegiatan ini. Simak penjelasannya.
- BKC Ilegal Hasil Penindakan di 2024 Dimusnahkan Bea Cukai Sangatta, Sebegini Nilainya
- Ini Upaya Bea Cukai Memperkuat Eksistensi Komoditas Unggulan Sulut di Pasar Global
- Bea Cukai Berikan Izin Kawasan Berikat ke Perusahaan Asal Semarang Ini
- Manfaatkan Fasilitas KITE, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Jaket & Celana ke Jepang
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Bea Cukai Jaring Masukan Pelaku Usaha Lewat CVC
- UMKM Palangkaraya Sukses Ekspor Ikan Hias ke Singapura Berkat Pendampingan Bea Cukai