Lewat Cara ini Borong dan Wiranesia Ajak Seluruh UMKM Naik Kelas
Selasa, 01 Februari 2022 – 18:44 WIB

Platform Borong. Foto dok Borong
Melalui langkah ini, para UMKM binaan Wiranesia akan mendapatkan pelatihan mendalam untuk terbiasa dalam mengelola official store secara mandiri di dalam Wiranesia Community Commerce, yang disediakan oleh Borong sebelum membangun home commerce mereka.
Tak hanya itu, Borong Indonesia juga berkomitmen untuk terus membantu memberikan dukungan eksposur melalui jaringan bisnis, serta event Hari Borong Nasional.(chi/jpnn)
Borong Indonesia bekerjasama dengan Wiranesia Foundation, sebuah organisasi think tank, yang didirikan oleh Dr. Faransyah Agung Jaya atau Coach Faran.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai