Lewat Cara ini, Kemenhub Terus Lakukan Optimalisasi Program Tol Laut
Selasa, 21 April 2020 – 13:19 WIB
"Untuk komoditas perikanan laut, potensinya sekitar 12 juta ton per tahun pada 11 Wilayah Pengelolaan Perikanan (WPP) yang tersebar di seluruh Indonesia, termasuk yang dilewati jalur Tol Laut. Konsumsi ikan terbanyak di Pulau Jawa, baik untuk masyarakat maupun industri. Kmoditas perikanan sangat berpotensi menjadi muatan balik Tol Laut," tutup Setijadi.(chi/jpnn)
Upaya peningkatan muatan balik Tol Laut harus didukung beberapa pihak terkait secara sinergis.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Benahi Sistem Transportasi Nasional, Presiden Bentuk Ditjen Integrasi & Multimoda di Kemenhub
- Terbukti Korupsi Proyek Kereta Api, 2 Mantan Kepala Balai KA Ini Divonis Penjara Sebegini
- Kemenhub Diminta Lebih Bijak soal Pelarangan Truk Sumbu 3 di Hari Besar Keagamaan
- 134 Perwira PIP Semarang Ikut Pelantikan Terpadu Kemenhub 2024
- Pemerintah Diminta Pakai Teknologi Digital Untuk Memperketat Pengawasan Truk ODOL