Lewat Cara Ini Srikandi Ganjar Jatim Gali Potensi Milenial Perempuan di Pasuruan
Selasa, 08 November 2022 – 12:24 WIB
Srikandi Ganjar pun bertekad akan terus menggelar kegiatan menarik dan bermanfaat untuk mengkonsolidasikan dukungan masyarakat Jatim untuk Ganjar Pranowo maju menjadi Presiden Indonesia pada 2024.
Seperti lewat pentas seni dan musik, hingga aksi sosial seperti donor darah dan distribusi sembako murah.
"Pak Ganjar Pranowo dipandang oleh para Srikandi sosok pemimpin yang memang dekat dengan perempuan, dekat dengan milenial, ibu-ibu, dan juga dekat dengan masyarakat yang memang saat ini adalah komponen untuk memajukan bangsa," serunya.(chi/jpnn)
Kegiatan Srikandi Ganjar Jatim kali ini dilakukan karena terinspirasi dari sosok Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Srikandi ASABRI Luncurkan Program SISTER
- KPPB Gelar Dunia Tanpa Luka, Meiline Tenardi Serukan Setop Kekerasan terhadap Perempuan
- Begini Cara ASABRI Merayakan Peran Perempuan
- Cerita Local Hero dari Badau, Berkontribusi pada Keluarga & Sekitar
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Peringatan HAKTP, KOPRI PB PMII Ajak Seluruh Masyarakat Cegah Kekerasan Seksual