Lewat Cara ini TaxPrime Turut Kawal Pemulihan Ekonomi
Kamis, 11 November 2021 – 18:10 WIB
Fajar lantas mengimbau perusahaan, agent dan lainnya untuk memberikan masukan kepada owner terkait dengan kondisi Indonesia dalam berinvestasi.
“Karena bisnis itu intinya kepandaian kita untuk melihat sesuatu yang berbeda sedikit, maka dari glitch tersebut nah itu namanya profit,” sebut Fajar.(chi/jpnn)
TaxPrime berencana melakukan sosialisasi insentif perpajakan dan kepabeanan, serta pemanfaatannya untuk meminimalkan sengketa harga transfer dan menarik investasi ke Indonesia, guna mengawal pemulihan ekonomi.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Bagja: Bawaslu Tangani 137 Permohonan Sengketa Paslon Pilkada
- Menko Perekonomian Ungkap Potensi Baru Dukungan Transisi Energi untuk Indonesia
- Tokoh Masyarakat Banten Minta PSN PIK 2 Jangan Dipolitisasi