Lewat Comeback Dramatis, Aldila Sutjiadi Melewati Babak Pertama WTA 1000 Indian Wells

Lewat Comeback Dramatis, Aldila Sutjiadi Melewati Babak Pertama WTA 1000 Indian Wells
Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi. Foto: Athletica Company.

Ya, Aldila memang sempat menunda bertanding pada 2025. Petenis berusia 29 tahun itu melewatkan Australian Open 2025.

Hal ini terjadi karena pada akhir 2024 Aldila mengalami gangguan pendengaran sudden deafness yang membuatnya fokus menjalani pemulihan.

Aldila yang kini menempati peringkat 41 dunia nomor ganda berharap bisa segera kembali ke performa terbaiknya sekaligus meraih peringkat lebih tinggi.(mcr15/jpnn)

Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi meraih kemenangan sensasional di babak pertama WTA 1000 Indian Wells.


Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News