Lewat CVC, Bea Cukai Jalin Komunikasi dengan Pelaku Usaha
Kamis, 06 Mei 2021 – 22:10 WIB

Bea Cukai gencar melakukan CVC ke para pelaku usaha. Foto: Bea Cukai.
“Kami senantiasa mengimbau para pengguna jasa khususnya mendekati hari raya Lebaran ini untuk terus mendukung Bea Cukai Belawan menuju zona integritas dengan tidak memberikan gratifikasi kepada pegawai Bea Cukai Belawan dalam bentuk apa pun,” pungkas Zeini perwakilan unit pengendali gratifikasi Bea Cukai Belawan. (*/jpnn)
Customs Visit Customer ialah salah satu sarana asistensi dan edukasi kepada para pelaku usaha dalam negeri. Bea Cukai terus melakukan CVC dalam rangka menjalin komunikasi dengan pelaku usaha.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC
- Dorong Efisiensi Ekspor Nasional, Bank Mandiri Hadirkan Solusi Digital untuk DHE SDA
- Bea Cukai Mataram Sosialisasikan Ketentuan Kepabeanan ke PMI