Lewat DonaTree VIRAL Challenge, Pupuk Indonesia Bakal Tanam 5.500 Bibit Mangrove

Lewat DonaTree VIRAL Challenge, Pupuk Indonesia Bakal Tanam 5.500 Bibit Mangrove
PT Pupuk Indonesia melakukan penanaman 5.500 bibit mangrove dalam memperingati hari pohon sedunia. Foto dok Pupuk Indonesia

Penanaman mangrove oleh para pegawai Pupuk Indonesia Grup ini juga akan disesuaikan dengan jarak tempuh.

Misalnya, memenuhi akumulasi jarak tempuh aktivitas running walking minimal 50 km dan maksimal 100 km.

Sementara untuk aktivitas cycling minimal 100 km dan maksimal 200 km.

Mengenai jumlah bibit yang akan didonasikan, sebanyak 20 bibit setara dengan 50 km aktivitas running dan walking, sedangkan cycling sejauh 100 km.

Jumlah bibit yang akan didonasikan bisa lebih banyak dan jarak tempuhnya pun akan menyesuaikan.

Pelaksanaan DonaTree VIRAL Challenge akan dijadikan sebagai kegiatan rutin tahunan perusahaan untuk mendukung sustainability.

Pupuk Indonesia juga mengajak LindungiHutan sebagai mitra penanaman, penyulaman dan pemantauan berkala mangrove.(chi/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

PT Pupuk Indonesia melakukan penanaman 5.500 bibit mangrove dalam memperingati hari pohon sedunia.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News