Lewat Layanan Jemput Bola di Kalbar, Kemendagri Terbitkan 1.222 Dokumen Kependudukan
Jumat, 18 Maret 2022 – 20:28 WIB
"Total dokumen yang diterbitkan sebanyak 1.222," tambah Yama.
Pelayanan jemput bola di Kecamatan Entikong ini akan terus dilakukan oleh Dinas Dukcapil Sanggau hingga seluruh penduduk selesai melakukan perekaman.
Untuk itu, Zudan menyampaikan terima kasih dan apresiasi kepada jajaran Dinas Dukcapil karena layanan jemput bola ini disamput dengan antusias masyarakat.
"Kegiatan jemput bola seperti ini terutama di wilayah 3 T (Tertinggal, Terluar dan Terdepan) selanjutnya akan dilakukan di wilayah terluar di Kaltara, Belu dan wilayah-wilayah lainnya" tandas Zudan. (mcr9/jpnn)
Kemendagri melaksanakan layanan jemput bola administrasi kependudukan di Kalbar pada 15-17 Maret, ini hasilnya
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Wamendagri Bima Serahkan Dokumen Kependudukan untuk Bayi yang Lahir 25 Desember
- Tinjau Sejumlah Gereja di Bandung, Wamendagri Bima Arya Pastikan Natal Berjalan Lancar
- Gunung Garu Sukabumi Longsor, Puluhan KK Mengungsi
- KIA Akan Meluncurkan 4 Mobil Hybrid Tahun Depan, Berikut Daftarnya
- Mendagri Tito Dukung Penuh Perayaan Natal Nasional 2024 di GBK
- Mendagri Tito Dukung Sukseskan Perayaan Natal Nasional 2024 di Indonesia Arena