Lewat Program CVC, Cara Bea Cukai Pertahankan Kepatuhan Pengguna Jasa
Rabu, 22 September 2021 – 21:26 WIB
Pada kegiatan itu dibahas mengenai program kerja dan inovasi layanan Bea Cukai Juanda dalam pembangunan zona integritas menuju wilayah birokrasi bersih dan melayani yang dicanangkan oleh Kemenpan RB.
“Semoga dengan pelaksanaan CVC yang rutin di berbagai daerah, Bea Cukai dapat mengoptimalkan pelayanan dan pengawasan kepada pengguna jasa,” pungkas Firman. (mrk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Program CVC menjadi andalan Bea Cukai meningkatkan pelayanan dan mempertahankan kepatuhan pengguna jasa.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Tim Redaksi, Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Aktivis Anti Korupsi Dukung Penuh Cabup-Cawabup Mimika JOEL
- Pengamat Hardjuno Soroti Langkah DPR Memasukkan RUU Tax Amnesty ke Prolegnas 2024
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Periksa Suami Airin terkait Korupsi, Kejati Banten Dituding Lakukan Politisasi Hukum
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah