Lewat Program Ini, Telkom Berkomitmen Mengatasi Perubahan Iklim di Indonesia
Selasa, 04 Februari 2025 – 19:15 WIB

Telkom berkomitmen menjaga pelestarian lingkungan serta mempraktikkan gaya hidup berkelanjutan di keseharian. Foto: Telkom
BBF adalah wadah kolaborasi inisiatif Telkom Indonesia untuk organisasi dan penggiat lingkungan dari seluruh Indonesia dalam menciptakan gerakan inovasi dan kreatifitas demi keberlangsungan lingkungan yang berkelanjutan.
Melalui program ini, Telkom berhasil melahirkan 15 program konservasi lingkungan yang akan mulai diimplementasikan di awal 2025 ini.
Telkom terus menunjukkan komitmennya dalam mengimplementasikan praktik keberlanjutan atau ESG (Environmental, Social, dan Governance) di seluruh aspek dan lini bisnis perusahaan.
Telkom berharap dapat terus berkontribusi untuk menciptakan masa depan Indonesia yang lebih hijau dan berkelanjutan. (jpnn)
Telkom berkomitmen menjaga pelestarian lingkungan serta mempraktikkan gaya hidup berkelanjutan di keseharian.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Telkom Libatkan Komunitas Lokal, UMK, & Masyarakat untuk Perubahan Bumi
- Telkom Gelar Jalan Santai Sambil Pilah Sampah Plastik di Medan
- Buku 'Siapa Bayar Apa Untuk Transisi Hijau?, Mengulas Tantangan Pembiayaan Energi
- Laba Bersih Telkom 2024 Turun, Pengamat: Perlu Jadi Perhatian Pemegang Saham
- Entertainment District PIK2 Hadirkan Pusat Gaya Hidup dan Wisata Baru
- Dedi Mulyadi Pangkas Dana Hibah APBD 2025 untuk Pondok Pesantren