Lewat Skema BTS, Kemenhub Subsidi Angkutan VW di Kawasan Borobudur
Minggu, 07 November 2021 – 17:55 WIB
"Kami bekerja sama dengan Dishub, untuk mobil VW dan Jeep dilakukan uji KIR tiap 6 bulan sekali oleh Dishub Kabupaten Magelang. Jadi keselamatan harus terjamin," tegasnya.
Pada kesempatan tersebut, Menhub Budi dan sejumlah pejabat sempat menjajal langsung tour dengan menggunakan VW Safari dan Jeep dari Balgondes Wanurejo menuju Candi Borobudur. (mrk/jpnn)
Menhub Budi Karya Sumadi menjelaskan tujuan memberikan subsidi kepada Volkswagen (VW) Club yang menjadi angkutan wisata di sekitar kawasan Bodobudur
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Poltekpel Banten Buka Sipencatar Non-Ikatan Dinas Diklat Pelaut Tingkat III, Buruan Daftar!
- Pemerintah Berencana Alihkan Subsidi BBM jadi BLT, tetapi
- ASDP Laksanakan Keputusan Kemenhub soal Penundaanu Penyesuaian Tarif Penyeberangan di 27 Perlintasan
- Komisi II Soroti Peralihan Subsidi BisKita dan Peran Perumda Trans Pakuan
- Ditjen Hubdat Gelar FGD Penyusunan Pedoman Teknis Retribusi Pengendalian Lalin & Launching Pilot Project
- Kemenhub Gelar Sosialisasi Penerapan UNCLOS 1982