LFP Curiga Paspor Cavenaghi Palsu
Sabtu, 14 Februari 2009 – 07:41 WIB
PARIS - Dua punggawa Bordeaux asal Argentina Fernando Cavenaghi dan Diego Placente sedang tersandung masalah. Mereka dituding menggunakan paspor palsu. Investigasi pun langsung digelar otoritas pelaksana Liga Prancis (LFP). "Otoritas dari Liga Prancis sudah melakukan kontak ke konsulat Italia di Paris dan menanyakan kepada mereka terkait keabsahan paspor itu," ungkap sumber dari LFP kepada Reuters.
Bukan hanya dua punggawa Bordeaux tersebut saja yang dicurigai menggunakan paspor Italia palsu. Masih ada dua nama pemain Argentina lainnya, yakni Mauro Cetto (Toulouse) dan Renato Civelli (Olympique Marseille).
Baca Juga:
Keempat pemain itu memiliki dua kewarganegaraan, yakni Argentina dan Italia. Karena itu, LFP langsung mengontak pemerintah Italia untuk mengetahui keabsahan paspor yang dimiliki enam pemain Argentina tersebut.
Baca Juga:
PARIS - Dua punggawa Bordeaux asal Argentina Fernando Cavenaghi dan Diego Placente sedang tersandung masalah. Mereka dituding menggunakan paspor
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Jepang: STY Minta Skuadnya Tampilkan Permainan yang Tak Akan Disesali
- Soal Kans Timnas Indonesia Menang Melawan Jepang, Jay Idzes Jujur Bilang Begini
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- Shin Tae Yong Berbunga-bunga Menjelang Laga Indonesia vs Jepang, Ini Pemicunya
- Indonesia vs Jepang, Jay Idzes: Kami Punya Kesempatan
- Final Four Livoli Divisi Utama 2024: Tanpa Farhan Halim, Rajawali Pasundan Kalahkan Indomaret Sidoarjo