Libur Panjang, Persik Dievaluasi Menyeluruh
Rabu, 09 Februari 2011 – 10:41 WIB

Libur Panjang, Persik Dievaluasi Menyeluruh
KEDIRI - Libur jeda kompetisi yang panjang membuat skuad Persik Kediri bisa santai sejenak. Setelah pulang dari Papua, tim berjuluk Macan Putih itu diliburkan dari aktivitas latihan dengan durasi yang lumayan panjang. Jaya mengatakan bahwa para pemain Persik baru tiba di Kediri dini hari kemarin. "Karena libur, banyak yang langsung pulang dulu agar bisa berkumpul dengan keluarga," sebutnya.
Legimin Raharjo dkk akan libur latihan kurang lebih selama seminggu. "Baru latihan lagi Senin depan," kata Pelatih Persik Jaya Hartono.
Baca Juga:
Dengan begitu, para pemain tim Kota Tahu bisa beristirahat selama enam hari. "Perjalanan dari Papua melelahkan, sehingga pelatih memberikan libur," sebutnya.
Baca Juga:
KEDIRI - Libur jeda kompetisi yang panjang membuat skuad Persik Kediri bisa santai sejenak. Setelah pulang dari Papua, tim berjuluk Macan Putih itu
BERITA TERKAIT
- PSSI Umumkan Komposisi Pelatih Timnas Indonesia, Kental Aroma Belanda
- Bayern Muenchen Memperpanjang Kontrak Joshua Kimmich
- Superchallenge Super Prix 2025 Segera Digelar, Berhadiah Miliaran Rupiah
- 36 Menit, Juara Bertahan Keok di 16 Besar All England 2025
- All England 2025: Pengakuan Jujur Viktor Axelsen Setelah Digebuk Pemain Underdog
- Ancelotti Tetap Mempercayakan Vinicius Jr Mengeksekusi Penalti