Liburan Bareng Gempi di Labuan Bajo, Gisel: Rasanya Kurang Lama
Kamis, 18 Juli 2024 – 19:10 WIB
Gisel sendiri memilih kamar tipe Master Bedroom yang memiliki semua fasilitas pribadi di dalam kamar, termasuk balkon pribadi yang dilengkapi dengan bathtub yang menghadap langsung ke luar.
Fasilitas tersebut memungkinkannya untuk bersantai dengan nyaman sambil menikmati keindahan laut, memberikan pengalaman berlayar yang tak terlupakan. (mcr4/jpnn)
Artis Gisella Anastasia (Gisel) dan putrinya Gempi menikmati liburan seru di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- KSOP Imbau Nakhoda Kapal Mewaspadai Potensi Cuaca Ekstrem di Perairan Labuan Bajo
- Dirut BPOLBF Pastikan Labuan Bajo Aman Dikunjungi Wisatawan
- Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Modal Nekad
- Modal Nekad Akhirnya Mempertemukan Gisel dengan Gading Marten
- Gisel Ajak Gempi dan Gading Rayakan Natal di Korea
- Gisel Kenang Momen Kocak saat Ikut Audisi Indonesian Idol