Lies Damayanti Beri Kejutan untuk Macan Vocalista
Selasa, 25 Mei 2021 – 15:59 WIB

Lies Damayanti. Foto: Dok. Pribadi Lies Damayanti
"Hasilnya banyak yang suka, bedak dan lipstiknya cocok banget buat kulit orang Indonesia, enggak berminyak. Jadi, dipakai saat show pas banget," imbuh pelantun Alun-alun Mojokerto yang dirilis melalui akun JPNN Musik di YouTube itu.
Baca Juga:
Geng Macan Vocalista beranggotakan penyanyi yang eksis di kawasan Surabaya dan Sidoarjo.
Sejumlah anggota geng tersebut seperti Mya Megan, Mita, Widya, Fifin, Avit, Iphe, Erni Dianitan, Memey, Dian Reza, Windy, Lies Damayanti, dan masih banyak lagi. (dmr/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Penyanyi Lies Damayanti menyiapkan kejutan untuk acara halalbihalal bersama Macan Vocalista.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Satpol PP Surabaya Temukan 2 RHU Jual Miras saat Ramadan
- KAI Daop 8 Tes Narkoba Kepada 100 Pekerja, Ini Hasilnya
- Info Penting, Masyarakat Surabaya Harap Lakukan Ini Sebelum Mudik Lebaran 2025
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025
- Ada Seleksi PPPK 2024, Bukan Berarti Jumlah Guru Bertambah
- JCI East Java Dorong Pengusaha Muda Aktif Mengembangkan Diri