Liga 1 2018: 8 Pemain Asing Debutan Paling Moncer (2/habis)
Jumat, 28 Desember 2018 – 10:15 WIB
6. Jonathan Bauman (Persib Bandung)
Persib Bandung tidak salah merekrut Jonathan Bauman. Pada musim pertamanya di Liga Indonesia, Bauman mampu tampil baik sebagai ujung tombak.
Duetnya dengan Ezechiel N'douassel di lini depan Persib terbilang menakjubkan.
Namun, striker kebangsaan Argentina itu beberapa kali terkena skorsing sehingga gagal membawa Persib juara.
7. Bruno Silva (PSIS Semarang)
Striker kebangsaan Brasil ini layak dipandang sebagai salah satu sosok penting di balik keberhasilan PSIS Semarang bertahan di kompetisi Liga 1.
Para pencinta sepak bola Indonesia mendapat suguhan menawan dari aksi pemain-pemain asing yang merumput pada Liga 1 2018.
BERITA TERKAIT
- Satu Grup dengan Sriwijaya FC, PSPS, dan Persis Solo, PSMS Yakin Bisa Bersaing
- Gabung Madura United, Aleksandar Rakic Tidak Bernafsu Jadi Top Scorer
- 2 Penyerang Garang Liga 1 2018 yang Masih Menganggur
- Pengin Juara, Top Scorer Liga 1 2018 Gabung Persib Bandung?
- Peringkat Kompetisi Asia: Liga 1 2018 Kalah dari Filipina
- Liga 1 2018: 8 Pemain Asing Debutan Paling Moncer (1)