Liga 1 Gunakan Sistem Bubble, Bernardo Tavares Beri Respons Mengejutkan
Kamis, 01 Desember 2022 – 18:30 WIB
jpnn.com, MAKASSAR - PT Liga Indonesia Baru (LIB) berencana kembali melanjutkan Liga 2022/23 pasca-tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang.
Rencananya, PT LIB selaku operator Liga 1 akan menggunakan sistem bubble hingga akhir putaran pertama.
Nantinya, lanjutan Liga 1 2022/23 akan dipusatkan di daerah Jawa Tengah (Jateng). Para peserta harus menjalani pertandingan tanpa dukungan dari suporter setianya.
Menanggapi hal tersebut, Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares mengakui sistem bubble dapat merugikan timnya.
Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares memberikan reponsya soal sistem bubble Liga 1 2022/23
BERITA TERKAIT
- Apa Ancaman Hukuman PSM Makassar Setelah Memainkan 12 Pemain?
- Raih Poin Penuh Lawan PSIS, Malut United Berikan Luka Mendalam Buat Mahesa Jenar
- PSBS Biak Tengah Dijauhi Dewi Fortuna
- Kalahkan Persita, Persib Seharusnya Bisa Cetak 3 Gol Lebih
- Persita Optimistis Hadapi Persib, Pelatih: Kami Tidak Mau Kalah
- Liga 1: Kekuatan Persita di Mata Pelatih Persib Bojan Hodak