Liga Champions: Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs Liverpool

Dalam empat bentrokan kedua tim, Liverpool meraih tiga kali menang, sementara Inter Milan hanya kebagian sekali menang.
(11/03/2008) Inter Milan 0-1 Liverpool
(19/02/2008) Liverpool 2-0 Inter Milan
(12/02/1965) Inter Milan 3-0 Liverpool
(14/05/1965) Liverpool 3-1 Inter Milan
Kondisi Tim
Inter Milan: Simone Inzaghi dipastikan tidak bisa menurunkan tiga pemain bintangnya, yakni Joaquin Correa, Robin Gosens, dan Nicollo Barella.
Dua nama pertama harus menepi karena cedera, sementara Barella harus menjalani hukuman akumulasi kartu merah.
Liverpool: The Reds hampir bisa menggunakan semua pemain terbaiknya, termasuk Mohamed Salah dan Sadio Mane yang telah kembali dari Piala Afrika 2021.
Hanya ada dua penggawa Liverpool yang diragukan tampil, yaitu Divock Origi dan Joe Gomez.
Prediksi Susunan Pemain
Silakan cek di sini, prediksi dan link live streaming Inter Milan vs Liverpool, Kamis (17/2) dini hari WIB.
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Kapan Semifinal Liga Champions Bergulir? Kans Muncul Raja Baru
- Arsenal Menyingkirkan Real Madrid, Declan Rice: Kami Tahu Kami akan Menang
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah
- Liga Champions: Arsenal dan PSG Tembus Semifinal, Mitos di Munich Berlanjut?
- Starter dan Live Streaming Inter Milan Vs Bayern Muenchen