Liga Europa: Villarreal Kukuh di Puncak Klasemen, Klub Asal Israel Membayangi
Jumat, 27 November 2020 – 14:38 WIB
Pada menit ke-51, Qarabag kembali memimpin melalui Matic, tetapi tujuh menit berselang Sivasspor kembali membuat kedudukan imbang berkat tandukan Olarenwaju Kayode.
Tim tamu -yang tampil di negaranya sendiri- akhirnya sukses membalikkan keadaan pada menit ke-79, saat Kone melesakkan bola dengan tembakan jarak jauh dan skor 3-2 mampu dipertahankan oleh Sivasspor hingga bubaran.
Di pertandingan selanjutnya, pada pekan depan, Sivasspor akan menjamu Villarreal dan Qarabag kembali menumpang di Turki untuk menghadapi Maccabi.(Antara/jpnn)
Villarreal kukuh di puncak klasemen, meski hanya bermain imbang pada lanjutan laga Liga Europa. Sementara lawannya klub asal Israel membayangi di posisi kedua.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Jose Mourinho Tegaskan Fenerbahce Bermain Jauh Lebih Baik Dibanding MU
- Liga Europa: MU Hanya Bermain Imbang 1-1 Melawan Fenerbahce
- FC Twente Tahan Imbang Manchester United, Momen Bersejarah Mees Hilgers
- MU vs Twente: Ini Modal Penting Mees Hilgers cs di Kandang Setan Merah
- Atalanta Juara Liga Europa, AS Roma Bisa Diuntungkan, Kenapa?
- Profil Ademola Lookman, Bintang Atalanta Penghancur Leverkusen, Pernah Gagal di Inggris